Sony Ericsson Xperia E1 Spesifikasi Lengkap Dan Harga Terbaru Tahun Baru,Saat ini sony meluncurkan smartphone terbaruya yang di dedikasikan untuk kalangan menengah ke bawah yaitu Sony Ericsson Xperia E1 atau Sony Xpeia E1,dan Yang paling menarik dari ponsel Android ini adalah fitur HD Voice yang mana Sony Xperia E1 menyajikan kualitas suara keras dan jernih ketika melakukan atau menerima panggilan bahkan ditempat-tempat dengan tingkat kebisingan tinggi seperti dijalanan kota dan lainnya akan tetapi fungsi HD Voice juga bergantung pada dukungan dari operator seluler juga,Ditinjau secara menyeluruh cukup signifikan seperti performa, fitur multimedia, dan pilihan warna menarik.
Sony Xperia E1
Baterai yang digunakan oleh handphone sony xperia E1 adalah menggunakan baterai jenis Li-ion 1750 mAh. Dengan lama waktu jika stanby bertahan hingga 498 jam di jaringan 2G dan 454 jam di jaringan 3G. Sedangkan waktu bicara hingga 8 jam 14 menit di jaringan 2G dan 8 jam 41 menit di jaringan 3G.
Tidak hanya itu Sony Xperia E1 menggunakan akses GPRS hingga 86 kbps, EDGE hingga 237 kbps dengan kecepatan HSDPA 21 Mbps, HSUPA 5,76 Mbps. Tersedia blotooth v4.0 dengan A2DP dan Wi-Fi direct, serta Wi-Fi hotspot.
Untuk lebih lengkapnya mengenai spesifikasi sony xperia E1 dan harga sony xperia E1 anda bisa simak di bawah ini.
Spesifikasi Sony Xperia E1
- OS : Android OS, v4.3 (Jelly Bean)
- CPU : Qualcomm MSM8210 Snapdragon 200, Dual-core 1.2 GHz Cortex-A7, GPU Adreno 302Network : GSM 850 / 900 / 1800 / 1900, HSDPA 900 / 2100
- Tipe Layar : TFT capacitive touchscreen, 16M colors
- Ukuran Layar : 480 x 800 pixels, 4.0 inches (~233 ppi pixel density), Multitouch up to 2 fingers Scratch-resistant glass, Timescape UI
- Ukuran/Berat : 118 x 62.4 x 12 mm / 120 g
- Memori Internal : 4 GB storage, 512MB RAM
- Memori Eksternal : microSD (up to 32GB)
- Data 3G : HSDPA, 21 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps
- Konektifitas : Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, Wi-Fi hotspot; Bluetooth v4.0 with A2DP; microUSB v2.0
- Kamera Primer : 3.15 MP, 2048x1536 pixels, Geo-tagging, face and smile detection, HDR, image stabilization, panorama; Video Record WVGA@30fps
- Talk Time : Up to 8 h 13 min (2G) / Up to 8 h 41 min (3G)
- Tipe Baterai : Li-Ion 1750 mAh battery
- Standby : Up to 498 h (2G) / Up to 454 h (3G)
- Video Player : XviD/MP4/H.263/H.264 player
- MP3 Player : MP3/eAAC+/WMA/WAV player
Harga Sony Xperia E1
Harga Baru : Rp.1,650,000,-(Harga Resmi)Harga Bekas : -
Harga Terbaru : Cek Di Sini
Kelebihan Sony Xperia E1
- A-GPS support dan GLONASS supp
- keunggulan dari segi audio
- Android 4.3 Jelly Bean
- tidak ada kamera depan
- tidak ada auto fokus
- tidak ada flash
- RAM hanya 512 MB
Demikian ulasan dari kami mengenai Harga Terbaru Sony Xperia E1 dan Spesifikasi Sony Xperia E1, semoga dapat bemanfaat dan berguna untuk referensi anda.